Jumat, 20 Oktober 2023

author photo


Soal 1
Rata-rata gaji karyawan divisi administrasi di suatu perusahaan adalah Rp3.200.000,00 sedangkan divisi pemasaran adalah Rp3.500.000,00. Rata-rata gaji karyawan dari dua divisi tersebut adalah Rp3.440.000,00 per bulannya. Jika banyak karyawan divisi pemasaran 20 orang, banyak karyawan yang bekerja pada divisi administrasi adalah…

Soal 2
Perhatikan tabel berikut.

Nilai

Frekuensi

30 – 34

10

35 – 39

13

40 – 44

15

45 – 49

12

50 – 54

9

55 – 59

8

Modus dari data tersebut adalah...

Soal 3
Perhatikan tabel berikut.

Nilai

Frekuensi

10 – 19

7

20 – 29

10

30 – 39

12

40 – 49

8

50 – 59

5

Jumlah

42

Median dari data tersebut adalah...

Soal 4
Perhatikan tabel berikut.

Waktu (menit)

Frekuensi

100 – 104

9

105 – 109

12

110 – 114

13

115 – 119

18

120 – 124

14

125 – 129

11

130 – 134

10

Modus dari data tersebut adalah...

Soal 5
Data panjang meja yang diproduksi suatu industri rumahan ditunjukkan oleh tabel berikut.

Panjang Meja (m)

Frekuensi

30 – 34

2

35 – 39

5

40 – 44

8

45 – 49

10

50 – 54

9

55 – 59

6

Jumlah

40

Median dari data tersebut adalah...

This post have 0 komentar


EmoticonEmoticon

Next article Next Post
Previous article Previous Post